Inspirasi Buka Puasa: Ragam Teh Susu

1. TEH JAHE SUSU

Bahan-Bahan:

Cara Membuat:

  1. Masukkan jahe dan teh celup SariWangi ke dalam teko berisi air mendidih. Biarkan meresap selama 5 menit
  2. Bagi rata susu kental manis ke dalam 2 gelas saji. Saring teh ke dalam gelas dan aduk rata
  3. Sajikan Teh Jahe Susu selagi hangat

2. TEH COKLAT SUSU

Bahan-Bahan:


Cara Membuat:

  1. Panaskan susu dan air di dalam panci di atas api kecil. Angkat.
  2. Masukkan teh celup SariWangi lalu tutup panci. Biarkan meresap selama 5-10 menit. Masukkan kayu manis bubuk dan sirup cokelat, aduk hingga rata.
  3. Tuangkan ke dalam 2 gelas saji. Jika kurang manis, tambahkan gula sesuai selera.
  4. Teh Coklat Susu siap untuk disajikan.

3. TEH SUSU KAYU MANIS

Bahan-Bahan:


Cara Membuat:

  1. Seduh kayu manis dan teh celup SariWangi dengan air mendidih.
  2. Tambahkan gula pasir, lalu aduk hingga merata.
  3. Masukkan susu kental manis dalam gelas saji, lalu tambahkan campuran teh. Sajikan Teh Susu Kayu Manis selagi hangat.

Inspirasi dari Sariwangi

SariWangi Teh Asli, teh pilihan Indonesia, adalah teh celup yang pertama hadir di Indonesia sejak 1973. Diolah dari daun teh pilihan berkualitas, SariWangi Teh Asli memberikan rasa dan aroma teh lebih segar, menjadikan momen ngeteh keluarga lebih dekat dan istimewa.